Edukasi Masyarakat Selalu Gunakan Masker Saat Beraktivitas di Luar

Polda Kalsel, Polres Tanbu – Dalam giat patroli malam ini, Selasa (15/12/20) anggota menelusuri jalan di daerah hukum polsek mantewe, selain laksanakan himbauan, anggota juga melakukan peneguran kepada pengendara yang sedang nongkrong di pinggir jalan.

Kali ini Aiptu M. Azziadi mengingatkan yang bersangkutan untuk memakai masker dan saat berkendara untuk memakai helm dan pengaman berkendara lainnya.

Saat parkir atau pun nongkrong selalu gunakan protokol kesehatan dan tentunya jangan parkir kendaraan roda 2 ataupun roda 4 sembaranagn yang dapat mengganggu pengguna jalan lainya.
Rel

Related posts

Pilih Ketum Baru dan Rumuskan Program Kerja di Musda XVI HIPMI Kalsel

Antisipasi Serangan Siber, SDM Diskominfo Kalsel Ikuti Pelatihan CSCU

Kesiapan Telkomsel Menghadapi Pilkada Serentak 2024