Enam Tahanan Narkotika Polres Tapin Kabur, Kapolres “Kami Himbau segera Menyerahkan Diri”

Baru dua hari menjabat sebagai Kapolres Tapin, AKBP Sugeng Priyanto sudah mendapat ujian, yakni enam tahanan, di rumah tahanan (Rutan) Polres Tapin kabur, Minggu (23/4/2023).

Baru dua hari menjabat sebagai Kapolres Tapin, AKBP Sugeng Priyanto sudah mendapat ujian, yakni enam tahanan, di rumah tahanan (Rutan) Polres Tapin kabur, Minggu (23/4/2023).

Rantau, BARITOPOST.CO.ID – Dihubungi melalui sambungan telpon AKBP Sugeng Priyanto membenarkan informasi tersebut, sekarang sudah kita terjunkan tim untuk melalukan pengajaran, semoga bisa cepat tertangkap lagi.

Baca Juga: PTUN Banjarmasin Batalkan Putusan KIP Kalsel Terkait Sengketa Informasi HKN Ke-57, Begini Tanggapan Kejari

“Kami himbau kepada siapa saja yang melihat tahanan tersebut bisa melapor ke Polres atau ke Polsek terdekat,” tegasnya.

Kapolres menambahkan, eman tersangka yang kabur adalah tahanan kasus narkotika, “Saya tegaskan, tidak ada ruang untuk lari, kemanapun mereka lari akan terus kita kejar,” Paparnya.

Namun, Kapolres belum merinci identitas para tahanan tersebut, begitu juga kronologis para tahanan narkotika itu bisa kabur dari rutan.

Penulis:  Iman Satria
Editor :  Mercurius

Follow Google News Barito Post dan Ikuti Beritanya

Related posts

Dua orang saksi kembali dihadirkan pada sidang perkara dugaan penghalangan penyidikan di Pengadilan Tipikor Banjarmasin.

Saksi : Kami tak Pernah Melihat dan Mendengar Terdakwa Menghalangi Penyidikan

Terdakwa tindak pidana narkotika Amsyah Yadhi alias Yadi saat mengikuti sidang secara online dengan agenda pembacaan putusan (Foto Filarianti)

Tokk! Kurir 30 Kg Sabu Divonis Bebas, Majelis Hakim Nilai Tak Ada Niat Jahat

Truk Terjatuh usai Laka Tunggal, Sopir asal Banjarmasin Tewas di Jalan Cilik Riwut Palangkaraya, Selasa (22/4/2025) sore. (foto: istimewa)

Tragis! Truk Terjun ke Tepi Jalan Curam, Sopir asal Banjarmasin Tewas di TKP