Komisi I DPRD Balangan Kunker Ke Samarinda, Pelajari Tata Kelola Kearsipan dan Kebijakan Daerah

Paringin, BARITOPOST.CO.ID – Komisi I Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Balangan laksanakan Kunjungan Kerja (Kunker) ke Provinsi Kalimantan Timur lebih tepatnya Kota Samarinda, Kamis (19/1) untuk memperdalam tata kelola kearsipan dan kebijakan daerah.

Anggota Komisi I DPRD Balangan, Sri Huriyati Hadi menjelaskan, tujuan kunjungan kerja tersebut sebagai upaya menuju tata laksana kearsipan dan kebijakan daerah yang efektif dan baik terkait tentang problematika pelaksanaan daerah Kabupaten Balangan.

Baca Juga: Komisi I DPRD Kalsel Apresiasi Perjanjian Kerjasama Satpol PP Kalsel-Kalteng

“Sebagaimana tugas dan fungsi DPRD Balangan dalam pengawasan pelaksanaan Pemda dalam pelaksanaan tata laksana kearsipan daerah dan kebijakan daerah,” ujarnya.

Sri berharap agar kunker ini bisa dapat pengalaman dan ilmu untuk diterapkan di Pemkab Balangan.

“Semoga melalui Kunker tersebut bisa menggali pengetahuan dan pengalaman untuk dapat dikembangkan di Kabupaten Balangan,” harapnya.

*/Penulis: Tahmidilah

Related posts

Gubernur Kalsel Haji Muhidin diwakili Pj Sekdaprov Kalsel M Syarifuddin. Membuka Acara

Kolaborasi untuk Transformasi Digital dan Peningkatan Penggunaan Produk Dalam Negeri, BENQ dan Datascrip Gelar Roadshow TKDN 2025

kunjungan Menteri ESDM Bahlil Lahadalia bersama Komisaris Utama Pertamina Mochamad Iriawan dan Direktur Utama Pertamina Simon Aloysius Mantiri, pada Rabu 19 Maret 2025.

Cek Kesiapan Idulfitri 2025, Pertamina Pastikan Keamanan Stok BBM & LPG di Banjarmasin

Legislator Balangan Hafiz Ansari Janjikan Siap Merespon Keluhan Warga Balangan

3 comments

Komisi I DPRD Kalsel Apresiasi Kesiapan Satpol PP dan Satlinmas Dua Kabupaten Hadapi Pemilu 2024 - Barito Post Jumat, 20 Januari 2023, 21:17 - 21:17
[…] Press Room Balai Kota Pasar Lima Banjarmasin, Dinihari Digegerkan dengan Pria Ceburkan... Komisi I DPRD Balangan Kunker Ke Samarinda, Pelajari... Jumat Curhat Jadi Sarana Polsek KPL Banjarmasin Tampung... Nikmati Fasilitas Pembiayaan untuk […]
Realisasi Kas Pendapatan 2022 Lebihi Target, Komisi II DPRD Kalsel Puji Kinerja Pelabuhan Perikanan Batulicin - Barito Post Jumat, 20 Januari 2023, 21:29 - 21:29
[…] Press Room Balai Kota Pasar Lima Banjarmasin, Dinihari Digegerkan dengan Pria Ceburkan... Komisi I DPRD Balangan Kunker Ke Samarinda, Pelajari... Jumat Curhat Jadi Sarana Polsek KPL Banjarmasin Tampung... Nikmati Fasilitas Pembiayaan untuk […]
Perkenalkan Safety Riding Sejak Dini, Sambangi TK Al Muhajirin Jumat, 20 Januari 2023, 22:43 - 22:43
[…] Press Room Balai Kota Pasar Lima Banjarmasin, Dinihari Digegerkan dengan Pria Ceburkan... Komisi I DPRD Balangan Kunker Ke Samarinda, Pelajari... Jumat Curhat Jadi Sarana Polsek KPL Banjarmasin Tampung... Nikmati Fasilitas Pembiayaan untuk […]
Add Comment