Pembagian Bantuan Beras TNI-POLRI Ke Masyarakat

Polres Tanah Bunbu, Polda Kalsel – Polsek Kusan Hulu. Senin 28 Desember 2020 pukul 09.00 wita , Bhabin Desa Pacakan Kecamatan Kusan Hulu Kab.Tanah Bumbu Aipda Simin Saputra dengan semangat 45 yang masih membara beliau pun turun ke desa binaan nya untuk membagikan Beras bantuan dari Kapolri untuk di bagikan kepada masyarkat yang layak untuk mendapatkanya.

“Banyak warga desa pacakan yang seharusnya mendapatkan santunan dan bantuan lebih karna banyak perekonomian menengah kebawah, anak yatim,jompo dan warga yang sakit yang seharus nya dan selayak nya diberikan bantuan dan santunan,” ungkap Aipda Simin.

Pada saat pembagian beras ada ibu-ibu yang yang berkata kepada Aipda simin bahwa ”kami bersyukur dan berterimakasih kepada pemerintah yang peduli dan masih mempedulikan kami warga yang tidak mempu ini,” ujar ibu-ibu tersebut.

Rel

Related posts

Gubernur Kalsel Haji Muhidin diwakili Pj Sekdaprov Kalsel M Syarifuddin. Membuka Acara

Kolaborasi untuk Transformasi Digital dan Peningkatan Penggunaan Produk Dalam Negeri, BENQ dan Datascrip Gelar Roadshow TKDN 2025

kunjungan Menteri ESDM Bahlil Lahadalia bersama Komisaris Utama Pertamina Mochamad Iriawan dan Direktur Utama Pertamina Simon Aloysius Mantiri, pada Rabu 19 Maret 2025.

Cek Kesiapan Idulfitri 2025, Pertamina Pastikan Keamanan Stok BBM & LPG di Banjarmasin

Pengurus FKPT Kalsel periode 2025-2027 foto bersama dengan mantan Ketua FKPT Kalsel, H Aliansyah Mahadi (Didit) usai buka puasa bersama, Jumaf (14/3/2025).

Waspadai Ancaman Paham Radikalisme di Medsos FKPT Perkuat Sinergitas