Petugas Pengamanan PSU Diswab Antigen

Petugas pengamanan pemungutan suara ulang (PSU), Pemilihan Gubernur Kalimantan Selatan (Pilgub Kalsel), melaksanakan swab antigen di halaman Bidokkes Polda Kalsel, Jum'at (4/6/2021). (Foto : iman satria/brt)

Banjarmasin, BARITO – Bidokkes Polda Kalsel melakukan swab antigen kepada petugas pengamanan pemungutan suara ulang (PSU) Pemilihan Gubernur Kalimantan Selatan (Pilgub Kalsel).

Swab antigen dilaksanakan secara bertahap di Halaman Bidokkes Polda Kalsel sejak Jum’at (4/6/2021),

Foto : iman satria
Teks : iman satria

Related posts

Logo dan Maskot HPN 2025 Resmi Diluncurkan

Ketua PWI Pusat Apresiasi Program Wartawan Menanam Dukung Ketahanan Pangan

KPU Tetapkan Paslon Yamin-Ananda Jadi Wali dan Wawali Kota Banjarmasin