Proliga 2023, Turnamen Bola Voli Terakbar di Tanah Air

Proliga 2023 : Bola Voli Putri. Atlet Nasional Yola Yuliana dan Sania Clarissa (foto:ist)

Proliga 2023 : Bola Voli Putri. Atlet Nasional Asal Bandung, Yola Yuliana dan Sania Clarissa (foto:ist)

Bandung, BARITOPOST.CO.ID – Jadwal dan hasil lengkap pertandingan, serta klasemen Proliga 2023 yang merupakan turnamen bola voli terakbar di Tanah Air telah memasuki musim ke-21 dan digelar pada 5 Januari-19 Maret 2023. Seluruh laga bisa disaksikan di Vidio dan Moji.

Putaran pertama Proliga 2023 digelar pada 5 Januari-22 Januari 2023, seperti dilansir bola.net, Senin (16/1/2023). Sementara itu, putaran kedua digelar pada 2-19 Februari 2023. Babak Final Four digelar pada 23 Februari-12 Maret 2023. Pertandingan Grand Final digelar pada 18-19 Maret 2023.

BACA JUGA:

Sektor putra diikuti oleh 8 tim, yakni Jakarta LavAni Allo Bank, Jakarta Bhayangkara Presisi, Jakarta BNI 46, Jakarta Pertamina Pertamax, Jakarta STIN BIN, Kudus Sukun Badak, Palembang Bank Sumsel Babel, dan Surabaya BIN Samator.

Sementara itu, sektor putri terdiri dari 6 tim, di antaranya Bandung BJB Tandamata, Gresik Petrokimia Pupuk Indonesia, Jakarta BIN, Jakarta Elektrik PLN, Jakarta Pertamina Fastron, dan Jakarta Popsivo Polwan.

Editor : Afdiannoor Rahmanata

BACA JUGA:

 

Related posts

Ketua IKASI Kalsel, Herita Warni (kanan) saat mengalungkan medali emas kepada Wicky Putri Utami (kiri), atlet Kota Banjarmasin. (foto: Tolah/brt)

Kejurprov Anggar Kalsel 2025, Kontingen HSS Pengumpul Medali Terbanyak

BERKUDA-Pembukaan Kejurprov Pordasai Jumat (25/4/2025) di Lapangan Berkuda Johnhaus Stable, Banjarbaru. (foto: Tolah/brt)

Kejurprov Pordasi Kalsel Gelar Berkuda Memanah, Langkah Awal Perhelatan Porprov XII 2025 di Tanah Laut

Teks: JUARA UMUM- Kontingen Perpani Banjarbaru yang menjadi juara umum Festival dan Kejurprov Panahan Kalsel yang berakhir, Kamis (24/4/2025) di Lapangan Panahan H.EM.Hulaimy Pelaihari, Kabupaten Tanah Laut (Tala). (foto: Tolah/brt)

Perpani Banjarbaru Juara Umum, Festival dan Kejurprov Panahan Kalsel 2025

1 comment

Harga Jagung Alami Kenaikan di Pasaran - Barito Post Selasa, 24 Januari 2023, 03:54 - 03:54
[…] BACA JUGA: Proliga 2023, Turnamen Bola Voli Terakbar di Tanah Air […]
Add Comment